March 14, 2025

Mahfud Md Setuju dengan ide Prabowo Soal Bangun Penjara Khusus Untuk Koruptor

Jakarta, Agendanegeri.com – Presiden Prabowo Subianto mengungkapkan rencana untuk membangun penjara yang kokoh di tempat terpencil, seperti di pulau. Hal ini ia ungkapkan saat memberikan sambutan pada pengumuman perubahan kebijakan penyaluran tunjangan guru ASN daerah, di Kantor Kemendikdasmen, Jakarta, Kamis (13/3/2025). Prabowo bicara mengenai pengentaskan korupsi, dan bisa memberikan efek jera kepada koruptor atau maling yang […]