Kenapa IHSG Bisa Anjlok Sampai 6%? Ini Penyebab Utamanya
Agendanegeri.com – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) mengalami koreksi tajam pada Rabu (19/3/2025) dengan penurunan hingga lebih dari 6%, menjadikannya salah satu penurunan terdalam dalam beberapa tahun terakhir. Bursa Efek Indonesia bahkan sempat menghentikan sementara perdagangan (trading halt) setelah IHSG merosot drastis hingga menyentuh level 6.046. Berikut beberapa faktor utama yang menjadi penyebab anjloknya IHSG, […]